Daftar 37 Negara dan Organisasi Internasional yang Hadiri KTT G20 Bali

Indonesia pekan ini menyambut perhelatan KTT G20 yang digelar di Bali pada 15-16 November 2022.

Dikutip dari laman resmi Bank Indonesia (BI), Selasa (15/11/2022), G20 adalah forum kerja sama multilateral yang terdiri dari 19 negara utama dan Uni Eropa (EU).

Negara-negara G20 merepresentasikan lebih dari 60 persen populasi bumi, 75 persen perdagangan global, dan 80 persen PDB dunia.

Sejumlah tamu dari negara-negara anggota G20 telah tiba di Bali, salah satunya Presiden Amerika Serikat Joe Biden, Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida, Presiden China Xi Jinping, Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol, dan masih banyak lagi.

Tak hanya pemimpin negara, sejumlah organisasi internasional juga menghadiri KTT G20.

Berikut adalah daftar 37 negara dan organisasi internasional yang hadir dalam KTT G20 di Bali, dikutip dari keterangan pers media center G20 :

1. OECD (Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi)

2. IDB (Islamic Development Bank)

3. FSB

4. ADB (Asian Develompent Bank)

5. WTO (Organisasi Perdagangan Dunia)

6. WHO Organisasi Kesehatan Dunia)

7. WBG (Grup Bank Dunia)

8. IMF (Dana Moneter Internasional)

9. ILO (Organisasi Perburuhan Internasional)

10. Fiji

11. Suriname

12. Rusia

13. Meksiko

14. Brasil

15. Spanyol

16. Singapura

17. Belanda

18. Rwanda

19. Senegal

20. E.Commision

21. E.Council

22. Inggris

23. Jepang

24. Jerman

25. Kanada

26. Australia

27. Argentina

28. Korea Selatan

29. PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa)

30. Afrika Selatan

31. Prancis

2. Turkiye

33. Italia

34. India

35. China

36. Uni Emirat Arab

37. Arab Saudi

 

 

 

 

 

Sumber : liputan6.com
Gambar : Liputan6.com

BAGIKAN BERITA INI

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *